Antusiasme Warga di Desa Lemeu Sambut Operasi Pasar Murah

Avatar Of Tim Redaksi
Antusiasme Warga Di Desa Lemeu Sambut Operasi Pasar Murah
Antusiasme Warga di Desa Lemeu Sambut Operasi Pasar Murah

Satujuang- Operasi murah di Desa Lemeu, Kecamatan Uram Jaya disambut antusias oleh warga setempat.

Dalam kerja sama antara Pemda , Dinas Ketahanan , dan Kejaksaan Negeri , para warga antre untuk mendapatkan sembako murah, Senin (1/4/24).

Antusiasme Warga Di Desa Lemeu Sambut Operasi Pasar Murah

“Kegiatan ini sangat membantu masyarakat dalam membeli bahan pokok dengan harga terjangkau,” ungkap Kepala Desa Lemeu, Abdul Sumardi yang akrab disapa Abing.

Baca Juga :  Pemdes Semelako 3 Sukses Salurkan BLT DD Tahap Pertama

Dalam wawancara dengan media setelah kegiatan, Abing menyampaikan terima kasih kepada Bupati Kopli Ansori dan pihak terkait atas dukungan mereka.

Abing juga berharap agar kegiatan murah ini dapat diadakan setiap tahun di desanya.

“Saya mewakili masyarakat Lemeu mengucapkan ribuan terima kasih atas kegiatan murah dan yang telah diberikan, sehingga masyarakat kami bisa membeli bahan pokok dengan harga yang terjangkau,” imbuh Abing.

Baca Juga :  Pembangunan Gedung Serba Guna di Desa Semundam Diduga Mangkrak

Diterangkan Abing, terutama menjelang Hari Raya Idul Fitri, kegiatan ini memberikan dampak positif bagi masyarakat.

Selain itu, Abing juga mengapresiasi yang diberikan Daerah kepada Masjid Muhajirin Desa Lemeu sebesar Rp. 20 juta untuk rehabilitasi.

Ia berencana untuk menindaklanjuti tawaran tambahan dana agar masjid tua ini mendapatkan perhatian lebih.(NT/FK)