Jelang Idul Fitri, PT DDP Santuni Ratusan Anak Yatim dan Fakir Miskin

Avatar Of Arief

– PT Daria Dharma Pratama (DDP) membagikan Ratusan Sumbangan Hari Raya (SHR) kepada yatim dan fakir miskin di kecamatan Ipuh Kabupaten .

Kegiatan yang dilakukan PT DDP ini adalah bentuk peduli perusahaan kepada masyarakat fakir miskin dan yatim yang berada dilingkungannya.

Jelang Idul Fitri, Pt Ddp Santuni Ratusan Anak Yatim Dan Fakir Miskin
Jelang Idul Fitri, Pt Ddp Santuni Ratusan Anak Yatim Dan Fakir Miskin
Hasan Basrin, Kepala Unit Pengamanan Pt Ddp Ipuh .

Hal tersebut disampaikan oleh Hasan Basrin, Kepala Unit Pengamanan PT DDP Ipuh ketika ditemui awak media di kantor PT DDP saat acara pembagian SHR tersebut, Senin (25/4/22) pagi.

Baca Juga :  Danrem 041/Gamas Jamin Transparansi Seleksi Perwira PK TNI

“Kami dari Perusahaan ingin berbagi kebahagiaan dengan fakir miskin dan yatim diwilayah kerja kami. Kami berharap bisa bermanfaat karena sebentar lagi hari raya Idul Fitri,” ujarnya.

SHR yang dibagikan PT DDP kepada fakir miskin dan yatim ini di kemas dalam bentuk yang berbeda.

Baca Juga :  Ini Pesan Gubernur Rohidin ke Walikota dan Jajaran Pemkot Bengkulu

Untuk ratusan Fakir Miskin PT DDP memberikan SHR berupa uang tunai sebesar Rp 200 ribu per orang.

Sedangkan SHR untuk 100 yatim perusahaan memberikan dalam bentuk paket kebutuhan yang berisi Mi instan, pasir, , teh,   dan lainnya.

Baca Juga :  PLN Karimun Minta Provider Tak Berizin Pindahkan Kabel

Kegiatan memberi SHR kepada warga sekitar sudah dilakukan PT DDP dari dahulu dan itu rutin setiap tahun menjelang menjelang hari raya Idul Fitri.

“Hal seperti ini sudah sejak dulu dilakukan oleh PT DDP setiap jelang Idul Fitri setiap tahun,” tutup Hasan Basrin. (zul)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News