Manfaat dan Khasiat Konsumsi Kaldu Tulang untuk Kesehatan Tubuh

Avatar Of Tim Redaksi
Manfaat Dan Khasiat Konsumsi Kaldu Tulang Untuk Kesehatan Tubuh
Kaldu Tulang

Satujuang- Kaldu tulang adalah cairan kaya nutrisi dihasilkan dari merebus tulang sapi, ayam, atau bersama bumbu dan lainnya.

Dilansir dari antara, penelitian menunjukkan bahwa proses memasak ini membantu mengekstraksi nutrisi berharga seperti kolagen, gelatin, asam amino, dan mineral dari tulang dan jaringan ikat.

Manfaat Dan Khasiat Konsumsi Kaldu Tulang Untuk Kesehatan Tubuh

Kaldu tulang mengandung mineral dan elektrolit penting seperti magnesium, kalsium, fosfor, sodium, dan potassium yang vital untuk tubuh.

Baca Juga :  7 Bahan Alami yang Ampuh Mendetoks Lambung dan Meningkatkan Kesehatan Pencernaan

Kandungan senyawa anti-inflamasi seperti kolagen, glutamine, dan glysine dalam kaldu tulang dapat membantu meredakan gejala peradangan seperti pada arthritis dan mencegah inflamasi kronis.

Mineral seperti kalsium, magnesium, dan fosfor dalam kaldu tulang penting untuk menjaga tulang dan mencegah osteoporosis.

Baca Juga :  Ketua APTISI Bali: Kampus Harus Cetak Lulusan Yang Berani Memimpin

Gelatin dan kolagen dalam kaldu tulang bermanfaat bagi sendi dan usus dengan menjaga integritas tulang rawan, mengurangi nyeri sendi, dan mengurangi permeabilitas usus.

Meskipun memiliki banyak manfaat, kaldu tulang tidak cocok untuk semua orang, terutama bagi vegetarian dan vegan.

Baca Juga :  Cuaca Tak Menentukan, Lakukan Hal Simple ini Untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Risiko utama konsumsi kaldu tulang setiap hari adalah paparan berat beracun seperti timbal dan kadmium, namun risikonya relatif minimal pada kaldu tulang yang dibeli di toko atau buatan sendiri.(NT)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News