Pj Bupati Aceh Barat Didesak Temukan Solusi Permanen Tangani Banjir di Meulaboh

Avatar Of Tim Redaksi
Pj Bupati Aceh Barat Didesak Temukan Solusi Permanen Tangani Banjir Di Meulaboh
Keuchik Kota Padang, Safrijal

Satujuang- Pj Bupati Barat, Mahdi Efendi diminta untuk memikirkan solusi penanganan di wilayah perkotaan Meulaboh, Barat.

“Pembelahan Suak Ujong Kalak menjadi solusi sementara saat terjadi yang tidak bisa diandalkan tanpa campur tangan ,” ujar Keuchik Kota Padang, Safrijal, Sabtu (30/12/23).

Pj Bupati Aceh Barat Didesak Temukan Solusi Permanen Tangani Banjir Di Meulaboh

Safrijal menyoroti dampak negatif, termasuk genangan air di rumah warga dan kerugian pada di desa-desa seperti Suak Ribe dan Seunebok.

Baca Juga :  SDN 002 Singkep Barat Gelar Vaksinasi

Keuchik Safrijal menekankan pentingnya keterlibatan dalam menciptakan terobosan jangka panjang untuk penanganan tersebut.

Ia menyayangkan bahwa langkah pembelahan suak secara mandiri hanya bertahan sebentar dan meminta Pemkab Barat untuk mencari solusi permanen.

“Reaksi seharusnya tidak hanya muncul setelah adanya laporan masyarakat saat terjadi, melainkan perlu melakukan antisipasi secara proaktif,” imbuh Safrijal.

Baca Juga :  Gus Muhdlor Tunjuk Inspektur Andjar Jadi Plh Sekda Sidoarjo

Meski demikian, PJ Bupati Barat belum memberikan konfirmasi terkait permasalahan ini hingga berita ini disampaikan.

Keuchik Safrijal menegaskan bahwa tindakan perlu segera dilakukan untuk mengatasi masalah ini sebelum lebih banyak kerugian dan keluhan masyarakat muncul.(NT/Adam)