Rapat Paripurna DPRD Provinsi Bengkulu, Kritik Terhadap Pengelolaan Anggaran Publik Tahun 2023

Avatar Of Tim Redaksi
Rapat Paripurna Dprd Provinsi Bengkulu, Kritik Terhadap Pengelolaan Anggaran Publik Tahun 2023
Rapat Paripurna DPRD Provinsi Bengkulu, Kritik Terhadap Pengelolaan Anggaran Publik Tahun 2023

Satujuang- Dalam Rapat mengenai Laporan Kinerja Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur tahun 2023, disoroti sejumlah ketidaksesuaian pelaksanaan.

Ketidaksesuaian ini terhadap kegiatan dengan kapasitas, terutama dalam pengelolaan publik.

Rapat Paripurna Dprd Provinsi Bengkulu, Kritik Terhadap Pengelolaan Anggaran Publik Tahun 2023

“Dari 35 rekomendasi yang diajukan, beberapa poin krusial menyoroti pelaksanaan kegiatan yang tidak sesuai dengan kapasitas, terutama dalam hal pengelolaan publik,” ungkap Juru Bicara , .

Sekwan Dprd Provinsi Bengkulu: Sejak Awal 2023 Sk Pptk Sudah Terbit
Gedung

Misalnya, sebesar Rp51 miliar untuk pembangunan rumah sakit hanya terealisasi sebesar 46,5 miliar, menunjukkan kekurangan dalam pengelolaan.

Baca Juga :  Usin Abdisyah Putra Sembiring Rutin Berdiskusi Dengan Warga

DPRD juga menyoroti pemutusan hubungan kerja dalam proyek pembangunan, menandakan kurangnya perencanaan yang matang.

“Dengan catatan ini, diharapkan pelaksanaan program dan proyek pembangunan selanjutnya dapat lebih terukur, efisien, dan mengurangi risiko ketidaksesuaian,” imbuhnya.

Khususnya antara rencana dan realisasi , untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan optimalisasi penggunaan demi kemajuan .(NT/adv)