Wali Kota Blitar Sambut Kedatangan 47 Jamaah Haji dengan Rasa Syukur

Avatar Of Tim Redaksi
Wali Kota Blitar Sambut Kedatangan 47 Jamaah Haji Dengan Rasa Syukur
Walikota Blitar saat sambut kedatangan para jamaah haji

– Wali , Santoso menyambut kedatangan 47 yang telah menyelesaikan ibadah di suci Mekkah.

Santoso sendiri sangat bersyukur masih diberi kesempatan untuk dapat menyambut kembali para .

Wali Kota Blitar Sambut Kedatangan 47 Jamaah Haji Dengan Rasa Syukur

“Rasa syukur kepada Allah SWT atas kesempatan untuk menyambut kembali para dari , yang telah menunaikan rukun Islam kelima,” ujar Santoso di Kantor Wali , Merdeka, Senin (17/7/23).

Baca Juga :  Panen Raya, Wali Kota Blitar Dorong Kolaborasi Petani dan Pemda

Lebih lanjut, Santoso menyampaikan, dengan meninggalkan , sahabat, dan teman yang dicintai, para jamaah telah memberikan pengorbanan yang sangat berharga bagi mereka yang bertakwa kepada Allah SWT.

Semoga semua jamaah yang telah menunaikan ibadah diterima oleh Allah SWT dan menjadi yang Mabrur.

Baca Juga :  Antisipasi Krisis Pangan, Pemkot Blitar Tanam Puluhan Bibit Ubi Jalar

“Dengan melakukan ibadah ke suci Mekkah, sudah sempurnalah rukun islam yang dikerjakan oleh para jamaah sesuai dengan yang dianjurkan kepada setiap muslim dan muslimat,” imbuh Santoso.

Adapun turut hadir dalam acara penyambutan ini, Sekretaris Daerah (Sekda) , Priyo Suhartono, Wakil DPRD , Agus Zunaidi.

Baca Juga :  Blitar Djadoel 2023 Resmi Dibuka, Terasa Spesial Dengan Kehadiran Menko PMK

Lalu juga hadir Anggota DPRD , Nuhan Eko Wahyudi, Kemenag , Kapolres Kota yang diwakili, dan Dandim 0808/ yang diwakili. (ADV/kmf/Herlina)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News