Wali Kota Tegal dan Sejumlah Pejabat Hadiri Upacara Parade dan Defile

Avatar Of Tim Redaksi
Wali Kota Tegal Dan Sejumlah Pejabat Hadiri Upacara Parade Dan Defile
Dalam upacara parade dan Defile

Satujuang– Wali Kota , Dedy Yon Supriyono bersama dengan sejumlah pejabat tinggi menghadiri Parade dan Defile Peringatan HUT ke-78 .

Selain HUT , juga dalam rangka memperingati HUT ke-73 Komando Daerah Militer (Kodam) IV/Diponegoro di Lapangan Parade , Kamis (5/10/23).

Wali Kota Tegal Dan Sejumlah Pejabat Hadiri Upacara Parade Dan Defile

dengan tema “ Patriot NKRI, Pengawal untuk Indonesia Maju',” ujar Pangdam IV/Diponegoro, Mayjen Widi Prasetijono, sebagai Inspektur saat membacakan amanat .

Amanat ini menggarisbawahi komitmen untuk bersinergi dengan semua komponen bangsa dalam menjaga dan memajukan Indonesia.

Baca Juga :  Pamitan Ganjar Pranowo dan Taj Yasin Maimoen, Walikota Tegal Dedy Yon Turut Hadir

Penting ada sinergi dengan komponen lain untuk mendukung demokrasi, serta mengingatkan prajurit untuk menjaga reputasi lembaga ini di mana pun mereka berada.

“Salah satu tantangan ke depan adalah pelaksanaan 2024, dan Pangdam meminta prajurit untuk menjaga netralitas dan mematuhi peraturan serta pedoman yang berlaku dalam sikap mereka,” terangnya.

Setelah , acara dilanjutkan dengan parade dan atraksi oleh anggota , termasuk simulasi pertarungan satu lawan satu dan juga menampilkan seni seperti Tarian Kecak Bali, Barongsai, Reog Ponorogo, dan Drum Band.

Baca Juga :  Pengerjaan Jalan Tamansari Pencapaian 95 Persen

Parade defile juga menampilkan pasukan dari berbagai kesatuan , alat utama sistem persenjataan (alutsista) dari berbagai angkatan.

Selain itu juga menampilkan konser musik dengan penampilan dari Tri Suaka, Nabila, dan grup musik dangdut Ken Arok.

Potong tumpeng sebagai ungkapan syukur atas HUT ke-78 dan HUT ke-73 dilakukan oleh pimpinan tinggi .

Turut hadir beberapa pejabat seperti Pj Gubernur , Komjen Pol (Purn) Drs.Nana Sudjana, Kepala Kepolisian Daerah , Irjen Pol. Drs.Ahmad Luthfi dan serta Gubernur , Bibit Waluyo.

Baca Juga :  Karnaval SCTV Meriahkan Hari Jadi Kota Tegal ke-443

Lalu hadir juga Dandim 0712/, Letkol Inf Suratman, Danlanal , Letkol Marinir Moch Chanan Asfihani, Kapolres Kota, AKBP Jaka Wahyudi, dan Komandan Satuan Radar 214 Letkol Lek I Ketut Wiratmaja.(NT/Hera)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News