PT DDP Beri Bantuan Perawatan Infrastruktur 2 Desa

Avatar Of Tim Redaksi
Pt Ddp Beri Bantuan Perawatan Infrastruktur 2 Desa
Saat pengerjaan insfratruktur

Satujuang- PT.Daria Dharma Paratama (DDP) menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat di wilayah kerjanya dengan membantu perawatan infrastruktur .

PT DPD membantu perawatan di Desa Ipuh dan mempersiapkan lahan untuk pembangunan lapangan voli di Desa Baru.

Pt Ddp Beri Bantuan Perawatan Infrastruktur 2 Desa

“Pihak perusahaan telah mengerahkan satu unit Greader ke kedua desa tersebut,” ungkap Kepala Bagian Humas, Simon, Rabu (13/3/24).

Baca Juga :  Pemprov Bengkulu Gelar Rapat Lanjutan Terkait Trayek Tol Laut Bengkulu

Simon menjelaskan bahwa tindakan ini merupakan tanggung jawab PT. DDP terhadap masyarakat sekitar.

Selain itu, PT. DDP juga merencanakan perbaikan aspal di Desa Air Berau, Kecamatan Pondok Suguh, sebagai bagian dari komitmen terhadap pembangunan infrastruktur di wilayah tersebut.

“Pemdes Baru dan Desa Ipuh menyampaikan rasa terima kasih kepada PT. DDP atas yang diberikan,” imbuh Sekretaris Desa Baru.

Baca Juga :  Satuan Tugas TMMD Kodim 1013/Muara Teweh Memberikan Pengarahan Pengamanan Kepada Masyarakat

Ia mengungkapkan bahwa dari PT. DDP telah berlangsung sejak tahun 2023 dan sangat berarti bagi kemajuan pembangunan di desa mereka.

Demikian pula, Kepala Desa Ipuh, Anang Topriansyah, menyampaikan penghargaannya atas yang diberikan oleh PT. DDP dalam perawatan yang mengarah ke lahan persawahan masyarakat.

Baca Juga :  Ramadan, Kapolres Rejang Lebong Berbagi Takjil Gratis

Turut Sekdes Ipuh, Rusdi, menambahkan, bahwa perbaikan tersebut akan membantu memperlancar aktivitas masyarakat dan menyatakan rasa terima kasih atas yang diberikan oleh PT. DDP.(NT/Zul)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News