Satlantas Polres Blitar Kota Raih Juara 1 Dalam Lomba KTL Tingkat Nasional

Avatar Of Tim Redaksi
Satlantas Polres Blitar Kota Raih Juara 1 Dalam Lomba Ktl Tingkat Nasional
Satlantas Polres Blitar Kota Raih Juara 1 Dalam Lomba KTL Tingkat Nasional

Satujuang– Satlantas Kota meraih juara I dalam Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL) tingkat Tahun 2023.

Penghargaan ini diterima dalam rangka memperingati Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-68 di Safety Driving Center (ISDC) Serpong , diselenggarakan oleh Korlantas , Senin (25/9).

Satlantas Polres Blitar Kota Raih Juara 1 Dalam Lomba Ktl Tingkat Nasional

“Saya bangga atas prestasi ini, di mana Satuan Lalu Lintas Kota dinobatkan sebagai juara I KTL se-,” ujar Kapolres Kota, AKBP Danang Setiyo, Rabu (27/9/23).

Baca Juga :  Dilantik Bupati Mura, Zaipul Basri Resmi Pimpin Desa Muara Beliti Baru

Prestasi ini didasarkan pada penilaian yang mencakup kelengkapan , rambu lalu lintas, serta pemantauan ketertiban pengguna .

Danang berharap penghargaan ini akan memotivasi seluruh anggota Satlantas Kota dan mendorong terciptanya keamanan, keselamatan dan ketertiban berlalu lintas di wilayah hukumnya.

“Pencapaian ini tak terlepas dari peran aktif berbagai pihak di ,” ujar Kasat Lantas Kota, AKP M.Taufik Nabila menambahkan.

Baca Juga :  Kodam IV/Diponegoro Talkshow Bersama Polda Jateng Dan Forkopimda Jateng

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada stakeholder yang terlibat dalam menciptakan KTL yang sukses di 4 ruas , yaitu Sudanco Supriyadi, Jenderal Sudirman, A Yani dan Merdeka.

Prestasi ini diharapkan akan menjadi sarana edukasi serta memotivasi masyarakat untuk meningkatkan kedisiplinan berlalu lintas, bukan hanya di kawasan KTL, tetapi juga di seluruh ruas .

Baca Juga :  Sambut Hari Bhayangkara, Polres Kota Tegal Bantu Warga Atasi Krisis Air Bersih

Adapun penghargaan tersebut diserahkan oleh Kakorlantas , Irjen Pol Drs Firman Shantyabudi dan dihadiri oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs Listyo Sigit Prabowo serta pejabat utama Mabes .(NT/Herlina)

Google News Satujuang

Dapatkan update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News